Rabu, 23 November 2016

Mengenal Sejarah Akuntansi Lengkap Hingga Sekarang

Mengenal Sejarah Akuntansi Lengkap Hingga Sekarang - Tahukah anda perkembangan jaman sangatlah pesat, dimana sebuah teknologi baru saling bermunculan. Namun perlu anda ketahui bukan saja teknologi tetapi ilmu akuntansi juga dari dahulu hingga sekarang memiliki perkembangan, jika anda ingin lebih jelas mengenal sejarah akuntansi hingga sekarang silakan anda bisa simak artikel berikut ini.


Artikel Yang Disarankan:



1. Zaman Pra Industrisasi Sebelum Masehi
Catatan tertua yang diketahui dari hasil penelitian sejarah adalah
  1. Lembaran dari tanah liat yang memuat catatan – catatan pembayaran upah di Babylonia pada sekitar 3.600 tahun sebelum masehi.
  2. Bermacam-macam bukti adanya pemeliharaan catatan dan sitem-sistem kontrol akuntansi yang dijumpai di kerajaan mesir kuno dan yunani.
Saat terjadinya Perang salib yang dimulai pada abad ke-11 hingga akhir abad ke-13, memberikan dorongan bagi perkembangan di Italia yang membuka hubungan baru ke asia. Lalu muncullah agen-agen dan partnership.
Karya tulis pertama yang mengulas tata buku berpasangan (double entry) berjudul summa de arithmetic, geometria, proportioni et proportionslita dipublikasikan di venesia (Italia) sebagai pengarangnya adalah Lucas Pacioli yang sampai saat ini dikenal sebagai Bapak Akuntansi.
Pada abad pertengahan, terdapat hal penting diantaranya adalah ilmu berhitung dan dipergunakannya mata uang secara luas sebagai alat pertukaran, dikenalnya angka arab yang lebih sederhana. Oleh karena itu dominasi angka-angka romawi yang telah digunakan selama berabad-abad menjadi tenggelam dan banyak di tinggalkan setelah ditemukannya sistem tata buku berpasangan. Tetapi sebaliknya pertumbuhan akuntansi menjadi kian pesat.
Pada abad ke-17sampai 18, berbagai buku teks mulai mempersonifikasikan semua rekening dan transaksi, sebagai usaha dari penulis untuk merasionalisasikan kaidah pendebetan dan pengkreditan rekening / perkiraan. Perkembangan lainnya adalah dibuatnya perhitungan rugi laba pada setiap akhir tahun , dan tidak lagi dibuat pada setiap akhir ventura sebagaimana sebelumnya.

4. Zaman Multinasional
Pada masa pemerintahan orde baru ditandai oleh keberhasilan pemerintah orde baru di tahun 1969 membuat perekonomian Indonesia normal kembali, disamping mengembalikan kepercayaan rakyat terhadap mata uang rupiah, serta pemerintah mulai melancarkan rencana pembangunan lima tahun (REPELITA 1).
Untuk melakukan REPELITA 1 tersebut membutuhkan modal yang sangat besar. Karenanya pemerintah mengalang modal baik dari dalam negeri seperti melalui deposito, tabanas, taska, penjualan sertifikat Indonesia, dan sertifikat dana reksa, serta pasar modal) maupun dari luar negeri (seperti melalui pemberian izin PMA, serta mengusahakan perolehan dana dari lembaga keuangan internasional dan IGGI).
Kehadiran berbagai perusahaan PMA di Indonesia membawa praktik-praktik akuntansi dari negara-negara tersebut. Adanya perusahaan amerika membuka celah bagi masuknya kantor-kantor akuntan asing ke Indonesia guna mengatasi kelangkaan tenaga kerja akuntan serta pesatnya perkembangan praktik akuntansi.

Nah diatas adalah Sejarah akuntansi lengkap hingga sekarang ini, jadi sebelum anda masuk ke dunia akuntansi anda harus mengenal sebuah sejarah akuntansi terlebih dahulu, banyak pepatah bilang "tak kenal maka tak sayang" itu juga berlaku di akuntansi.
Apabila anda sayang dengan akuntansi maka anda harus mengenal sejarah akuntansi lengkap hingga sekarang.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Mengenal Sejarah Akuntansi Lengkap Hingga Sekarang

  • Cara Cepat Belajar Rumus Akuntansi Cara Cepat Belajar Rumus Akuntansi Cara Cepat Belajar Rumus Akuntansi - Kita masih bertemu lagi di Belajar Metode Akuntansi Lengkap, kali ini aya akan membahas mengen ...
  • Apa Itu Akuntansi? Beserta PengertiannyaApa Itu Akuntansi? Beserta Pengertiannya - Assalamu'alaikum, perkenalkan situs ini akan sepenuhnya membahas akuntansi dan membahas yang berkaitan dengan managemen. Diman ...
  • Pengertian Buku Besar Dalam AkuntansiPengertian Buku Besar Dalam Akuntansi - Dalam akuntansi ada sebuah perhitang buku besar, dimana perhitungan ini dirinci dari mulai cash in bank sampai dengan akun e ...
  • Trik Cepat Belajar Akuntansi Trik Cepat Belajar Akuntansi Trik Cepat Belajar Akuntansi - Assalamu'alaikum, pada kali ini saya akan membagikan sebuah trik cepat belajar akuntansi. Dimana trik cepa ...

0 komentar:

Posting Komentar